Lowonhan Kerja Kalijodo The Coffee Spot Jakarta Juli 2020

Date Posted

Info lowongan kerja terbaru kali ini dari Kalijodo The Coffee Spot. Kalijodo The Coffee Spot merupakan kedai kopi dengan sistem Franchise yang telah tersebar di Indonesia, Singapura dan akan segera membuka di Malaysia, Thailand, Jepang bahkan Dubai. Kalijodo The Coffee Spot menjadi salah satu pilihan kedai kopi terbaik karena menyajikan berbagai macam minuman yang berbahan dasar kopi.

Untuk saat ini Kalijodo The Coffee Spot sedang membuka lowongan pekerjaan. Posisi apa yang disediakan? Berikut adalah informasi selengkapnya.

Lowongan Kerja Jakarta 2020

Posisi

• Finance
Kualifikasi
• Pria/Wanita
• Fresh Graduate / SMK jurusan Finance Accounting
• Penempatan di Taman Palem, Jakarta Barat
Job Desc
• Membuat DO, PO, Invoice
• Stok opname bersama logistik
• Paham/mau belajar menggunakan sistem jurnal/accurate
• Paham membuat financial report
• Paham melakukan costing dan pembukuan
• Paham dalam perpajakan

Jika kalian berminat dan juga memenuhi kualifikasi tersebut, kalian dapat mengirimkan CV Lamaran kalian ke alamat email: kalijodocoffee@gmail.com