Lowongan Kerja Mitra10 JABODETABEK Juli 2020

Date Posted

Lowongan kerja kali ini datang dari perusahaan ritel moderen bahan bangunan dan perlengkapan rumah yang bernama Mitra10. Mitra10 dengan nama lengkap perusahaannya ialah PT Catur Mitra Sejati Sentosa berpusat di Tangerang dan sudah memiliki banyak toko di Indonesia dengan kualitas barang yang baik. 

Kembali ketujuan awal kita untuk mencari sebuah pekerjaan, untuk saat ini Mitra10 sedang membutuhkan tenaga kerja. Posisi apa yang disediakan? Dan bagaimana kualifikasinya? Mari kita lihat dibawah ini.

Lowongan Kerja JABODETABEK  2020

Posisi
  • Assistant Store Manager
Kualifikasi
  • Pendidikan minimal SMA/SMK
  • Memiliki pengalaman sebagai Assistant Store Manager selama 3 tahun di perusahaan retail
  • Bersedia bekerja shift

Jika kalian berminat dan juga memenuhi kualifikasi tersebut, kalian dapat mengirimkan CV Lamaran kalian ke alamat email: novanna.putri@mitra10.com