Lowongan Kerja dari PT. Pharos Indonesia . PT. Pharos Indonesia atau Pharos Group adalah perusahaan farmasi atau kelompok usaha yang berdiri tahun 1971 di Jakarta.
Saat ini Pharos Indonesia sedang merekrut orang orang baru yang ingin bergabung. Kamu yang sedang mencari pekerjaan bisa mencoba melamar , dan simak beberapa posisi yang dibutuhkan serta kualifikasinya.
ASISTEN APOTEKER
- Wanita, single
- Usia max.26 tahun
- Pendidikan Min. D3 Farmasi
APOTEKER
- Wanita
- Usia max.45 tahun
- Pendidikan Min.S1 Jurusan Apoteker
STORE MANAGER
- Wanita,Single
- Usia Max.26 tahun
- Pendidikan Min.S1 jurusan segala bidang
PROGRAMMER
- Pria/Wanita, Single
- Usia Max.26 tahun
- Pendididkan min. D3 Teknik Informasi dan Sistem Informasi
ENGINEERING STAFF
- Pria, Single
- Usia Max. 26 tahu
- Pendidikan min. S1 Teknik Mesin dan Elektro
OPERATOR PETUGAS GUDANG
- Pria/Wanita, Single
- Usia Max.26 tahun
- Pendidikan Min.SMA/SMK Segala Jurusan
SALES PROMOTION OFFICER/ SALES PROMOTION GIRL
- Pria/Wanita, Single
- Usia max. 26 tahun
- Pendidikan min. SMA/SMK Segala Jurusan
PACKER STAFF FARMASI
- Wanita,Single
- Usia Max.26 tahun
- Pendidikan min.SMA/SMK Segala Jurusan/SMK Farmasi
PURCHASING STAFF
- Pria/Wanita, Single
- Usia max.26 tahun
- Pendidikan Min. S1 Segala Jurusan
PPIC & WAREHOUSE STAFF
- Pria/Wanita, Single
- Usia max.26 tahun
- Pendidikan Min. S1 Teknik Industri
FINANCE & ACCOUNTING STAFF
- Pria/Wanita, Single
- Usia max.26 tahun
- Pendidikan min. S1 Akuntansi & Finance
RESEARCH & DEVELOPMENT STAFF
- Pria/Wanita, Single
- Usia max. 26 tahun
- Pendidikan Min. S1 Apoteker, Farmasi,Kimia, Biologi
ADMIN OPERASIONAL/STORE SUPERVISOR
- Wanita, Single
- Usia max.26 tahun
- Pendidikan min. D3 Segala jurusan
OPERATION MANAGER/AREA SALES MANAGER
- Pria/Wanita, Single
- Usia max.40 tahun
- Pendidikan Min.S1(OM) / SMA (ASM)
QUALITY ASSURANCE/QUALITY CONTROL STAFF
- Pria/Wanita, Single
- Usia max. 26 tahun
- Pend. min S1 Apoteker, Farmasi, Biologi
Benefit:
- Gaji pokok
- Insentif dan bonus
- BPJS Dan JHT
- Jenjang karir
- Penempatan sesuai domisili
Cara Melamar :
1. Register online melalui www.karirmis.com
2. Klik saya bukan robot dan pilih kode verifikasi
3. Klik Quick Apply selanjutnya isi data sesuai KTP (Nama waib sesuai KTP)
4. Pilih Posisi Yang Dilamar sesuai kualifikasi
5. Pilih MEDIA IKLAN : MIS-RE (Divisi Recruitment)
6. Pilih DETAIL MEDIA IKLAN :MIS-5 (jangan sampai salah pilih agar data anda bisa kamu follow up)
7. Pastikan nomor HP dan email benar dan akrif
8. Klik SUBMIT selanjutnya akan masuk ke 50 soal test online
9. Kerjakan sampai selesai kemudian pilih simpan
10. Check email dan tunggu jadwal psikotest tahap 2 via email
CP:ARI WAHYU 082239903440